Tuesday, 29 May 2018

Aplikasi Kontrol LED dengan menggunakan web Server via Wifi ESP8266

07:59 Posted by PNG Logo GIF No comments

Hi guys, selamat datang di blogku, kali ini saya akan membahas tutorial untuk mengontrol lampu LED dengan menggunakan web server via wifi ESP8266. nah tools yang saya gunakan diantaranya :

Hardware
- Unit PC
- Unit NodeMCU ESP8266
Hasil gambar untuk nodemcu esp8266

- Project Board
Hasil gambar untuk project board

- Empat buah led dengan warna yang berbeda
Hasil gambar untuk led

- Micro USB

Software
- Arduino IDE, download aplikasinya disini
- Browser (google chrome), download aplikasinya disini

untuk wiring atau pengkabelannya bisa dilihat pada gambar dibawah ini :


lanjut ke program,
program yang digunakan yaitu menggunakan bahasa pemprograman C, berikut adalah programnya :


nah berikutnya bagi yang penasaran dengan hasil programnya bisa diliat pada video dibawah ini yah :



0 comments: